Beranda / Tag Archives: Liliyana Natsir

Tag Archives: Liliyana Natsir

Menpora: Owi/Butet Masing-Masing Dapat Bonus Rp 5 M, Bebas Pajak

shafiyyatul.com

Tontowi Ahmad dan Liliyana Natsir masing-masing akan mendapatkan bonus Rp 5 miliar berkat keberhasilan meraih medali emas Olimpiade 2016 di cabang olahraga bulutangkis nomor ganda campuran. Hal itu dipastikan oleh Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi, meluruskan pernyataan dia sebelumnya bahwa bonus sejumlah Rp 5 miliar itu untuk Owi/Butet …

Selengkapnya »

Tontowi/Liliyana Kembalikan Tradisi Emas di Olimpiade

shafiyyatul.com

Pasangan Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir sukses memenangkan final ganda campuran di Olimpiade Rio, Brasil, Rabu 17 Agustus 2016. Keduanya mengalahkan Chan Peng Soon/Goh Liu Ying dari Malaysia dengan skor 21-14 dan 21-12. Kemenangan ini membuat Tontowi/Liliyana sukses meraih medali emas bagi Indonesia di Olimpiade Rio. Lagu Indonesia Raya pun berkumandang di …

Selengkapnya »

Tontowi Ahmad dan Liliyana Natsir Buka Peluang Indonesia Rebut Emas Olimpiade 2016

shafiyyatul.com

Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, sukses lolos ke final Olimpiade 2016 setelah mengalahkan pasangan nomor satu dunia asal China, Zhang Nan/Zhao Yunlei, dengan skor 21-16 dan 21-15. Dalam pertandingan hari Senin, 15 Agustus 2016 atau Selasa dini hari WIB, harapan terakhir Indonesia di cabang bulutangkis itu tampil perkasa menghadapi …

Selengkapnya »

Jadwal Pertandingan Indonesia di Olimpiade Rio Hari ke-6

shafiyyatul.com

Kontingen Indonesia akan melakoni pertandingan di hari ke-6 Olimpiade Rio de Janeiro 2016. Cabang bulutangkis sektor ganda dan renang putra dan putri siap bersaing demi meraih medali. Pada pertandingan pertama bulutangkis akan turun ganda putra Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan, Kamis 11 Agustus 2016. Mereka akan berhadapan dengan wakil India, Mannu Attri/B. …

Selengkapnya »

Hasil Undian Cabang Bulutangkis Olimpiade Brasil 2016

shafiyyatul.com

Siapa-siapa lawan yang akan dihadapi pebulutangkis Indonesia di Olimpiade 2016 sudah diketahui. Perjuangan melanjutkan kembali tradisi emas dimulai. Indonesia total mengirim 10 atlet untuk cabang bulutangkis. Ganda putra, ganda putri, tunggal putra dan tunggal putri masing-masing punya satu wakil, sementara ganda campuran diwakili oleh dua pasangan. Pada Selasa (26/7/2016) kemarin …

Selengkapnya »